Pemeriksaan kesehatan pada pimpinan Cabang Istimewa Muhammadiyah (PCIM) dan Pimpinan Cabang Istimewa Aisyiyah (PCIA) Taiwan

Authors

  • Evi Wahyuntari Universitas Aisyiyah Yogyakarta, Indonesia
  • Armenia Diah Sari Universitas Aisyiyah Yogyakarta, Indonesia
  • Paramitha Amelia Kusumawardani Universitas Muhammadiyah Sidoarjo, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31101/hayina.3563

Keywords:

PCIA; PCIM; pemeriksaan kesehatan; Taiwan

Abstract

Agenda SDGs 2030 berfokus pada penyakit tidak menular (PTM), yang merupakan penyebab kematian terbesar di dunia. kegiatan promotive dan preventif sebagai upaya pencegahan PTM. Mitra kegiatan adalah PCIA dan PCIM Taiwan dimana sebagai tujuan studi lanjut bagi mahasiswa baik jenjang S2 dan S3 serta sebagai tujuan pegawai migran Indonesia. Tujuan kegiatan melakukan pemeriksaan Kesehatan pada anggota PCIM dan PCIA Taiwan. Permasalahan yang di hadapi mitra adalah belum dilakukan kegiatan pemeriksaan Kesehatan sebagai skrining PTM. Solusi permasalahan dengan melakukan pemeriksaan asam urat, gula darah dan IMT. Hasilnya di dapatkan 13 (54%) responden dengan obesitas, 23 (92%) responden dengan prediabetes dan 6 (24%) responden dengan asam urat. Kesimpulan bahwa pemeriksaan Kesehatan rutin diperlukan sebagai upaya preventif terhadap PTM.

Author Biography

Armenia Diah Sari, Universitas Aisyiyah Yogyakarta

Department of Nursing

References

Indraswari, I. (2016). Gender Dalam Pendidikan Tinggi. Majalah Parahyangan.

Isnaini, N., & Ratnasari, R. (2018). Faktor risiko mempengaruhi kejadian Diabetes mellitus tipe dua. Jurnal Kebidanan Dan Keperawatan Aisyiyah, 14(1), 59–68. https://doi.org/10.31101/jkk.550

Kemenkes. (2019). Buku pedoman manajemen penyakit tidak menular. 2.

Kemenkes, R. (2013). Tanya Jawab Seputar Diabetes. In Klaten: Cable Book (p. 101).

Kemenkes, R. (2014). Peraturan Mneteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 41 Tahun 2014 Tentang Pedoman Gizi Seimbang (pp. 1–96).

Kemenkes, R. (2015). Pedoman Umum Pengendalian Obesitas. In Gastronomía ecuatoriana y turismo local. (Vol. 1, Issue 69).

Kemenkes, R. (2023). Gizi Buruk pada Usia Reproduktif. Kementerian Kesehatan RI.

Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/ Badan Perencanaan Pembangunan Nasional. (2017). Peta Jalan Sustainable Development Goals (SDGs) di Indonesia. Kementerian PPN/Bappenas, 35. https://sdgs.bappenas.go.id/website/wp-content/uploads/2021/02/Roadmap_Bahasa-Indonesia_File-Upload.pdf

Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. (2018). Laporan Nasional Riskesdas 2018. In Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan.

Madyaningrum, E., Kusumaningrum, F., Wardani, R. K., Susilaningrum, A. R., & Ramdhani, A. (2020). Buku Saku Kader: Pengontrolan Asam Urat di Masyarakat. In Fakultas Kedokteran, Kesehatan Masyarakat, dan Keperawatan, Universitas Gadjah Mada. https://hpu.ugm.ac.id/wp-content/uploads/sites/1261/2021/02/HDSS-Sleman-_Buku-Saku-Kader-Pengontrolan-Asam-Urat-di-Masyarakat-_cetakan-II.pdf

Maria, G., Safitri, E., Nazzarius, U., Romina, F., Titihalawa, E., Panggus, F., Kurniasih, D., Kristian, E., Andri, F., Ususius, U., Lautan, L., & Pitri, A. (2022). Promosi kesehatan tentang bahaya hipertensi dan pemeriksaan kesehatan. Hasil Karya ’Aisyiyah Untuk Indonesia (Hayina), 2(Vol 2, No 1 (2022): Oktober), 14–18. https://ejournal.unisayogya.ac.id/index.php/hayina/article/view/2744/pdf

Nasir, H., & Budiyanto, G. (2019). Politik Inklusif Muhammadiyah. Narasi Pecerahan Islam Untuk Indonesia Berkemajuan. UMY Press.

Pramaswari, A. M., & Fatah, M. Z. (2023). Program Kegiatan Pemeriksaan Kesehatan Gratis Pada Masyarakat Lansia Sebagai Upaya Deteksi Dini Penyakit Tidak Menular. JMM (Jurnal Masyarakat Mandiri), 7(4), 3447. https://doi.org/10.31764/jmm.v7i4.15945

Riswana, I., & Mulyani, N. S. (2022). Faktor risiko yang mempengaruhi kadar asam urat pada penderita hiperurisemia di wilayah kerja Puskesmas Muara Satu Kota Lhokseumawe. Darussalam Nutrition Journal, 6(1), 29. https://doi.org/10.21111/dnj.v6i1.6909

UNIMUS. (2024). Gizi Pada Orang Dewasa. Himagi UNIMUS.

Downloads

Published

2024-04-20

Issue

Section

Articles

Citation Check