Perbedaan aromatherapi lavender dan lemon untuk menurunkan mual muntah ibu hamil

Authors

  • Sarwinanti Sarwinanti Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta, Jalan Siliwangi No.63, Gamping, Sleman, Yogyakarta, Indonesia
  • Nur Aini Istiqomah Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta, Jalan Siliwangi No.63, Gamping, Sleman, Yogyakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31101/jkk.1162

Keywords:

mual, muntah, ibu hamil trimester I, aromaterapi lavender, aromaterapi lemon

Abstract

Aromaterapi merupakan terapi komplementer yang dapat diberikan oleh perawat secara mandiri. Aromaterapi lavender dapat mengatasi mual muntah karena mengandung linalool dan linalyl asetat yang memberikan efek nyaman, tenang dan relaks. Aromaterapi lemon dapat mengatasi mual muntah karena mengandung limonene. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan pemberian aromaterapi lavender dengan aromaterapi lemon terhadap kejadian mual muntah ibu hamil trimester I. Metode penelitian menggunakan quasy experiment with parallel group design. Responden penelitian ini adalah ibu hamil trimester I berjumlah 32 orang. Analisa data menggunakan uji t-test dependent. Hasil penelitian menunjukkan bahwa aromaterapi lemon lebih efektif menurunkan mual muntah ibu hamil trimester I.

Author Biography

Sarwinanti Sarwinanti, Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta, Jalan Siliwangi No.63, Gamping, Sleman, Yogyakarta

Sinta ID: 6019877

References

Cholifah, S. & Nuriyanah, T.E. (2019). Aromaterapi Lemon Menurunkan Mual Muntah pada Ibu Hamil Trimester I. Jurnal Kebidanan Midwiferia 4 (1), 36-43, 2019.

Damarasri, N.D. (2017). Penerapan Pemberian Aromaterapi Lemon dan Minuman Jahe Untuk Mengurangi Emesis Gravidarum Pada Ibu Hamil Trimester I di BPM Sri Jumiyati Kabupaten Kebumen. Naskah publikasi. STIKes Muhammadiyah Gombong.

Fitriahadi, E. (2017). Buku Ajar Asuhan Kehamilan Disertai Daftar Tilik. Yogyakarta: Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta.

Hafid, M.F. (2017). Pengaruh Aromaterapi Lavender Terhadap Hasil Tes Potensi Akademik Siswa Kelas XII SMA Negeri 21 Makassar Tahun Pelajaran 2017/2018. Skripsi dipublikasikan. Fakultas Kedokteran Universitas Hasanuddin Makassar.

Hutahaean, S. (2013). Perawatan Antenatal. Jakarta: Salemba Medika.

Kemenkes RI. (2016). Keberhasilan KB Dapat Menurunkan Angka Kematian Ibu dalam http://www.depkes.go.id/article/view/17021000003/keberhasilan-kb-dapat-turunkan-angka-kematian-ibu.html, diakses tanggal 15 September 2018.

Kia, P.Y. Safajou, F. Shahnazi, M. dan Nazemiyeh, H. (2014). The Effect of Lemon Inhalation Aromatherapy on Nausea and Vomiting of Pregnancy: A Double-Blinded, Randomized Controlled Clinical Trial. Iranian Red Crescent Medical Journal, 16 (3): e14360.

Koensoemardiyah. (2009). A-Z Aromaterapi Untuk Kesehatan, Kebugaran, dan Kecantikan. Yogyakarta: Lily Publisher.

Maternity, D. Ariska, P. Sari, D.Y. (2017). Inhalasi Lemon Mengurangi Mual Muntah pada Ibu Hamil Trimester Satu. Jurnal Ilmiah Bidan, Vol.II, No.3, 2017.

McLaine, D.E. (2009). Chronic Health Effects Assessment of Spike Lavender Oil. Walker Doney and Associates, Inc 2009; 1-18.

Niebyl, J.R. & Briggs, G.G. (2014). The Pharmacologic Management of Nausea and Vomitting of Pregnancy. Journal of Family Practice Women’s Health Supplement, 63(2).

Pande, Npm.Y. Agustin, Igar. Putra, Pw Kusuma. (2013). Pengaruh Aroma Terapi Lavender Terhadap Kecemasan pada Pasien Skizofrenia di Rumah Sakit Jiwa Provinsi Bali. Jurnal Kesehatan Stikes Bina Usada: Bali.

Profil Kesehatan Daerah Istimewa Yogyakarta. (2017). Yogyakarta: Dinas Kesehatan (Dinkes) DIY.

Purwati, Y. & Sarwinanti. (2015). Pengaruh Pemberian Aromaterapi Lavender Terhadap Tingkat Nyeri Disminorea pada Siswi SMA Negeri 1 Kasihan Bantul Yogyakarta. Laporan Akhir Penelitian Dosen Pemula STIKes ‘Aisyiyah Yogyakarta.

Rahayu, RD. & Sugita. (2018). Efektivitas Pemberian Aromaterapi Lavender dan Jahe Terhadap Penurunan Frekuensi Mual Muntah pada Ibu Hamil Trimester I di BPM Trucuk Klaten. Jurnal Kebidanan Dan Kesehatan Tradisional, 3(1):1-56.

Rahmawati, I. & Rohmayanti, R. (2015). Efektivitas Aromaterapi Lavender dan Aromaterapi Lemon Terhadap Intensitas Nyeri Post Sectio Caesarea (SC) di Rumah Sakit Budi Rahayu Kota Magelang. Journal of Holistic Nursing Science, 2 (2):10-16.

Safajou, F. Shahnazi, M. dan Nazemiyeh,H.J.I.JR.C.M.J. (2014). The Effect of Lemon Inhalation Aromatherapy on Nausea and Vomitting of Pregnancy: A Double-Blinded, Randomized, Controlled Clinical Trial. Iranian Red Crescent Medical Journal 16.

Santi, D.R. (2013). Pengaruh Aromaterapi Blended Peppermint dan Ginger Oil Terhadap Rasa Mual pada Ibu Hamil Trimester Satu di Puskesmas Rengel Kabupaten Tuban. Jurnal Sain Med, 5(2): 52-55.

Sari, Z.E.D. (2018). Perbedaan Efektivitas Pemberian Essential Oil Peppermint dan Aroma Terapi Lavender Terhadap Intensitas Mual dan Muntah pada Ibu Hamil Trimesetr I di Puskesmas Baso Kabupaten Agam Tahun 2017. Jurnal Menara Ilmu, 12(4).

Sesha, A. (2014). Pengaruh Pemberian Aromaterapi Lavender (Lavandula Angustifolia) terhadap Penurunan Mual dan Muntah Ibu Hamil Trimester I di Puskesmas Dangung-Dangung Kabupaten Limapuluh Kota. Tesis. Universitas Andalas.

Sidauruk, I. (2018). Stabilitas Vitamin C dan Aktivitas Antioksidan pada Infused Water Buah Lemon Menggunakan Kemasan Plastik dan Kaca. Skripsi. Unika Soegijapranata Semarang.

Suwanti, S. Wahyuningish, M. dan Liliana, A. (2018). Pengaruh Aromaterapi Lemon (Cytrus) Terhadap Penurunan Nyeri Menstruasi pada Mahasiswi di Universitas Respati Yogyakarta. Jurnal Keperawatan Respati, 5 (1): 245-349.

Tarsikah. Susanto. & Sastramihardja. (2012). Penurunan Nyeri Persalinan Primigravida Kala I Fase Aktif Pasca Penghirupan Aromaterapi Lavender di Rumah Bersalin Kasih Ibu Tuban dalam www.digilib.unpad.ac.id/file=pdf/abstrak-124684.pdf, diakses tanggal 28 Desember 2018.

Tiran, D. (2009). Seri Asuhan Kebidanan Mual & Muntah Kehamilan. Jakarta: EGC Medical Publisher.

Umboh, H.S. Mamuaya, T. & Lumy, F.S. (2014). Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Hiperemesis Gravidarum di Puskesmas Tompaso Kabupaten Minahasa. Jurnal Kebidanan, 2(2): 30.

Wiknjosastro, H. (2010). Ilmu Bedah Kebidanan. Jakarta: PT Bina Pustaka.

Downloads

Published

2020-01-17

How to Cite

Sarwinanti, S., & Istiqomah, N. A. (2020). Perbedaan aromatherapi lavender dan lemon untuk menurunkan mual muntah ibu hamil. Jurnal Kebidanan Dan Keperawatan Aisyiyah, 15(2), 185–195. https://doi.org/10.31101/jkk.1162

Issue

Section

Articles

Citation Check

Similar Articles

1 2 3 4 5 6 7 8 9 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.