Pengaruh pengetahuan keluarga terhadap status gizi balita

Authors

  • Hasrul Hasrul STIKES Muhammadiyah Sidrap, Jln Syarif Al – Qadri, Sidrap
  • Sulkfili Nurdin STIKES Muhammadiyah Sidrap, Jln Syarif Al – Qadri, Sidrap

DOI:

https://doi.org/10.31101/jkk.797
Abstract views 2089 times

Keywords:

pendidikan, pengetahuan, pendapatan dan status gizi

Abstract

Pendidikan, pengetahuan dan pendapatan keluarga dapat mempengaruhi status gizi balita dan menghindarkan anaknya dari gizi kurang bahkan gizi buruk. Tujuan penelitian ini mengetahui atau mengidentifikasi hubungan pendidikan, pengetahuan dan pendapatan orang tua balita terhadap pencegahan status gizi buruk atau gizi kurang. Hasil penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode keilmuan dan operasional (action research). Riset dengan metode keilmuan murni pada penelitian ini meliputi pendidikan, pengetahuan dan pendapatan keluarga terhadap status gizi balita. Kesimpulannya adalah tingkat pengetahuan keluarga berpengaruh signifikan terhadap status gizi balita.

Author Biography

Hasrul Hasrul, STIKES Muhammadiyah Sidrap, Jln Syarif Al – Qadri, Sidrap

Ilmu Keperawatan

References

Almatsier. (2012). Prinsip Dasar Ilmu Gizi, Cetakan Kesembilan. PT Gramedia Pustaka Utama: Jakarta.

Astuti, F. D., & Sulistyowati, T. F. (2013). Hubungan Tingkat Pendidikan Ibu Dan Tingkat Pendapatan Keluarga Dengan Status Gizi Anak Prasekolah Dan Sekolah Dasar Di Kecamatan Godean. Kes Mas: Jurnal Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Ahmad Daulan. 7(1).

Anik Sholikah, E. (2017). Faktor -Faktor yang berhubungan dengan Status Gizi Balita di Pedesaan dan Perkotaan. 2 (9-18).

Asnuddin, & Hasrul. (2019). Analisis Pola Asuh Keluarga Terhadap Status Gizi Balita. Jurnal Kebidanan dan Keperawatan Aisyiyah , 37-45.

Bahtiar, & Amsal. (2012). Filsafat Ilmu. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Donsu, D. J. (2016). Metodologi Penelitian Keperawatan. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.

Edris, M. (2007). Assessment of nutritional status of preschool children of Gumbrit, North West Ethiopia. Etihiop.J.Health Dev; 21 (2) .

Fardhiasih, D. A., & Taurina, F. S. (2013). Hubungan Tingkat Pendiidikan Ibu dan Tingkat Pendapatan Keluarga dengan Status Gizi Anak Prasekolah dan Sekolah Dasar Di Kecamatan Godean. Jurnal Kesehatan Masyarakat Universitas Ahmad Dahlan, 16-20.

Imam, W. (2012). Pengembangan Pendidikan. Jakarta: Prestasi Pustaka Raya.

Kemenkes, RI. (2017). Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. Indonesia: Ditjen Gizi dan KIA.

Linda, O., & Hamal, D. (2011). Hubungan Pendidikan dan Pekerjaan orangtua serta Pola Asuh dengan Status Gizi Balita di Kota dan Kabupaten Tangerang Banten. Proseding Penelitian Bidang Ilmu Eksakta .

Maryunani. (2012). Ilmu Kesehatan Anak Dalam Kebidanan. Jakarta: Trans Info Media.

Notoadmojo. (2012). Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Trans Info Media.

Notoadmojo, & Soekidjo. (2012). Promosi Kesehatan dan Perilaku Kesehatan. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Rona, F. P., Delmi, S., & Yuniar, L. (2015). Faktor - Faktor yang Berhubungan dengan Status Gizi Anak Balita di Wilayah Kerja Puskesmas Nanggalo Padang. Jurnal Kesehatan Andalas 4 (1) , 254-261.

Sari, E. P. (2012). Hubungan Tingkat Pengetahuan Ibu dengan Status Gizi Balita di Posyandu Wijaya Kusuma RT 04, Geblangan, Tamantirto Kasihan Bantul. Skripsi .

Vita, S., R.M, S. T., & M., A. T. (2015). Status Gizi Anaka Kelas III Sekolah Dasar Negeri 1 Sungaililin. Jurnal Kedokteran dan Kesehatan Vol 2,No 1 , 129-134.

Yusni, S., Ronald, I. O., & Henry, M. F. (2013). Gambaran Status Gizi Anak Balita Di PPA (Pusat Pengembangan Anak) ID-127 dan CSP (Child Survival Programme) CS 07 Kelurahan Ranomut Manado. Jurnal e-Biomedik, Volume 1, Nomor 1 , 21-27.

Downloads

Published

2020-01-17

How to Cite

Hasrul, H., & Nurdin, S. (2020). Pengaruh pengetahuan keluarga terhadap status gizi balita. Jurnal Kebidanan Dan Keperawatan Aisyiyah, 15(2), 147–156. https://doi.org/10.31101/jkk.797

Issue

Section

Articles

SHARE THIS