Pengaruh Pendidikan Virtual Pencegahan COVID-19 terhadap Pengetahuan Guru Sekolah Berbasis Boarding School di Kabupaten Garut

Authors

  • Sitti Syabariyah Universitas ‘Aisyiyah Bandung, Indonesia
  • Retno Anesti Universitas ‘Aisyiyah Bandung, Indonesia
  • Wika Puspika Sari Universitas ‘Aisyiyah Bandung, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31101/jhes.1810

Keywords:

covid-19, pengetahuan guru

Abstract

Upaya pemerintah dalam mewaspadai risiko lebih besar dan penyebarannya, maka saat ini perlu  meningkatkan kesadaran dan pengetahuan sekolah terutama guru yang dapat berperan sebagai pintu masuk pendidikan secara optimal tentang pencegahan penyebaran COVID-19 terutama bagi siswa dan orang tua siswa (masyarakat) yang lebih luas. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui efektifitas media audiovisual dalam edukasi pendidikan kesehatan pencegahan COVID-19 terhadap peningkatan pengetahuan guru-guru di SMP Islam berbasis boarding school. Desain penelitian merupakan penelitian kuasi eksperimen dengan pendekatan one group pretest-post test. Guru diberikan kuesioner tentang COVID-19 dan pencegahannya di lingkungan sekolah kemudian guru diberikan edukasi melalui media audiovisual selama 7 menit dan diminta kembali mengisi kuesioner yang sama dengan sebelumnya. Hasil penelitian menunjukan bahwa pengetahuan responden secara keseluruhan sebelum perlakuan terbagi menjadi 41,67% baik, 50% cukup dan 8,33% kurang, setelah perlakuan data menunjukan 100% pengetahuan responden menjadi baik. Dengan demikian dapat disimpulkan H0 ditolak dan Ha diterima atau hipotesis penelitian diterima.

References

Abdulamir, A. S., & Hafidh, R. R. (2020). The possible immunological pathways for the variable immunopathogenesis of COVID—19 infections among healthy adults, elderly and children. Electronic Journal of General Medicine, 17(4), 1–4. https://doi.org/10.29333/ejgm/7850

Budiman, & Riyanto, A. (2014). Kapita Selekta Kuesioner Pengetahuan dan Sikap dalam Penelitian Kesehatan. Kapita Selekta Kuesioner Pengetahuan dan Sikap dalam Penelitian Kesehatan.

Compton, S., Sarraf-Yazdi, S., Rustandy, F., & Kumar Radha Krishna, L. (2020). Medical students’ preference for returning to the clinical setting during the COVID-19 pandemic. Medical Education, 0–3. https://doi.org/10.1111/medu.14268

Covino, M., De Matteis, G., Santoro, M., Sabia, L., Simeoni, B., Candelli, M., … Franceschi, F. (2020). Clinical characteristics and prognostic factors in COVID-19 patients aged ≥80 years. Geriatrics & Gerontology International, (March), 1–5. https://doi.org/10.1111/ggi.13960

Direktorat Jendral Pencegahan dan Pengendalian Penyakit. 2020. Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus Disease (Covid-19). Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. Jakarta.

Ega, R. (2020). COVID-19 dalam Perspektif One Health Approach dan Law Enforcement. COVID-19 Dalam Perspektif One Health Approach Dan Law Enforcement.

Hirooka, Y. (2020). Covid-19. Journal of Medical Ultrasonics, 47(2), 339. https://doi.org/10.1007/s10396-020-01014-w

Kemenkes. (2020). Panduan Pelayanan Kesehatan Balita Pada Masa Tanggap Darurat COVID-19. Kementrian Kesehatan RI, 1–30.

Kementrian Kesehatan RI. (2020). Dashboard Data Kasus COVID-19 di Indonesia. 6 Sepmber 2020. Diperoleh dari https://www.kemkes.go.id/ article/view/20031900002/Dashboard-Data-Kasus-COVID-19-di- Indonesia.html.

Kementrian Kesehtan RI. 2020. Situasi Terkini Perkembangan Coronavirus Disease (COVID-19) 6 Juli 2020 [Internet]. Diperoleh dari https://covid19.kemkes.go.id/situasi-infeksi-emerging/info-corona- virus/ situasi-terkini-perkembangan-coronavirus-disease-covid-19-6-juli- 2020/#. XwOYICgzbDc.

Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor HK.01/Menkes/413/2020. Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus Disease 2019 (Covid-19). 13 Juli 2020. Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. Jakarta.

Li, G., Fan, Y., Lai, Y., Han, T., Li, Z., Zhou, P., … Wu, J. (2020). Coronavirus infections and immune responses. Journal of Medical Virology, 92(4), 424–432. https://doi.org/10.1002/jmv.25685

Notoatmodjo, S. (2012). Rancangan Eksperimen Semu. In Metodologi Penelitian Kesehatan.

Notoatmodjo, S. (2014). Metodologi Penelitian Kesehatan (Revisi Vet). Jakarta: Rineka Cipta.

Özdemir, Ö. (2020). Coronavirus Disease 2019 (COVID-19): Diagnosis and Management (narrative review). Erciyes Medical Journal, 42(3). https://doi.org/10.14744/etd.2020.99836

Parwanto, M. (2020). Virus Corona (2019-nCoV) penyebab COVID-19. Jurnal Biomedika Dan Kesehatan. https://doi.org/10.18051/jbiomedkes.2020.v3.1-2

Puspasari, R. (2020). Pemerintah Waspada Dampak Pandemi Covid-19 Terhadap Ekonomi Indonesia. Kementerian Keuangan Republik Indonesia, (April), 17–21. Retrieved from https://www.kemenkeu.go.id/apbnkita/

Rothan, H. A., & Byrareddy, S. N. (2020). The epidemiology and pathogenesis of coronavirus disease (COVID-19) outbreak. Journal of Autoimmunity, 109(February), 102433. https://doi.org/10.1016/j.jaut.2020.102433

Salzberger, B., Glück, T., & Ehrenstein, B. (2020). Successful containment of COVID-19: the WHO-Report on the COVID-19 outbreak in China. Infection, 48(2), 151–153. https://doi.org/10.1007/s15010-020-01409-4

Shereen, M. A., Khan, S., Kazmi, A., Bashir, N., & Siddique, R. (2020). COVID-19 infection: Origin, transmission, and characteristics of human coronaviruses. Journal of Advanced Research, 24, 91–98. https://doi.org/10.1016/j.jare.2020.03.005

Suni, N. S. P. (2020). Kesiapsiagaan Indonesia Menghadapi Potensi Penyebaran Corona. Pusat PenelitianBadan Keahlian DPR RI, XII(3), 14–18. Retrieved from https://berkas.dpr.go.id/puslit/files/info_singkat/Info Singkat-XII-3-I-P3DI-Februari-2020-1957.pdf

Tay, M. Z., Poh, C. M., Rénia, L., MacAry, P. A., & Ng, L. F. P. (2020). The trinity of COVID-19: immunity, inflammation and intervention. Nature Reviews Immunology. https://doi.org/10.1038/s41577-020-0311-8

Tim Kerja Kementerian Dalam Negeri. (2013). Pedoman Umum Menghadapi Pandemi Covid-19 Bagi Pemerintah Daerah : Pencegahan, Pengendalian, Diagnosis dan Manajemen. Journal of Chemical Information and Modeling, 53(9), 1689–1699. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

Valerisha, A., & Putra, M. A. (2020). Pandemi Global COVID-19 dan Problematika Negara-Bangsa : Transparansi Data Sebagai Vaksin Socio-digital ? Pandemei Virus Covid-19. Retrieved from https://doi.org/10.26593/jihi.v0i0.3871.131-137

WHO. (2020). Coronavirus disease (COVID-19) pandemic.

Downloads

Published

2021-12-06

Issue

Section

Articles

Citation Check

Similar Articles

1 2 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.